Bos MatahariMall Berbagi Kisah Inspiratif di IKF V

Jum'at, 07 Oktober 2016 - 19:59 WIB
Bos MatahariMall Berbagi...
Bos MatahariMall Berbagi Kisah Inspiratif di IKF V
A A A
JAKARTA - Chairman of MatahariMall.com, Emirsyah Satar berbagi kisah inspiratif dalam Indonesia Knowledge Forum (IKF) V yang diselenggarakan PT Bank Central Asia Tbk (BCA). Hadir untuk mengisi seminar HC & Leadership, Emirsyah berbagi kisahnya dalam memimpin sebuah perusahaan.

Pada kesempatan ini pria yang akrab disapa Emir tersebut berbagi cerita mengenai kisahnya saat menangani perusahaan Garuda Indonesia. Kala itu dirinya ditunjuk untuk menangani perusahaan plat merah tersebut yang sedang dalam keadaan terpuruk.

"Kalau kita mau memperbaiki perusahaan, sebagai pemimpin kita harus optimis. Dulu saat dalam keadaan terpuruk banyak staf Garuda yang dibajak oleh airlines lain," ujar Emir, di Jakarta, Jumat (7/10/2016).

Bahkan, dirinya mengtakan, kalau keluar negeri, orang itu tidak tahu Garuda itu airlines darimana. Kalau pun tau pasti tentang hal negatif, baik airlines denga mesin tua dan sebagainya.

Meski begitu, dalam memimpin perusahaan dirinya tetap optimis. Dengan semangat berkompetisi dirinya mampu mengangkat nama Garuda menjadi airlines yang dipercaya oleh para konsumen.

"Komperitisi itu memaksa kita untuk semakin inovatif, kreatif dan memiliki daya saing. Akhirnya kita disitu kita dipaksa untuk terus berpikir bagaimana memperbaiki brand image Garuda yang saat itu kurang baik," ungkapnya.

Meski begitu, dalam membangun sebuah perusahaan terdapat beberapa hal yang sulit. Salag satunya adalah merubah kultur yang ada dalam sebuah perusahaan.

"Pertama-tama yang harus kita bereskan memang human capital. Tapi hal ini juga harus didukung dengan pengelolaan finansial," paparnya.
(wbs)
Berita Terkini
Harga iPhone Bisa Melonjak...
Harga iPhone Bisa Melonjak Tiga Kali Lipat hingga Rp56 Juta Jika Diproduksi di Amerika
35 menit yang lalu
Donald Trump Yakin iPhone...
Donald Trump Yakin iPhone Bisa Dibuat di AS, Pengamat dan Apple Berkata Sebaliknya
50 menit yang lalu
710 Ton Karbon vs 6.250...
710 Ton Karbon vs 6.250 Pohon di Bogor: Siapa Pemenangnya? Ini Data Penyerapan Karbon yang Bikin Melongo
53 menit yang lalu
Sehari di Uranus Diklaim...
Sehari di Uranus Diklaim Melebihi Waktu 24 Jam di Bumi
1 jam yang lalu
Kawasaki Luncurkan Robot...
Kawasaki Luncurkan Robot Kuda, Begini Bentuknya
3 jam yang lalu
Ilmuwan Yakin Bahtera...
Ilmuwan Yakin Bahtera Nuh Berada di Lokasi Ini, Berikut Petunjuknya
13 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved