Kemajuan Teknologi Dorong Calon Arsitek Lebih Kreatif

Rabu, 10 Agustus 2016 - 21:01 WIB
Kemajuan Teknologi Dorong...
Kemajuan Teknologi Dorong Calon Arsitek Lebih Kreatif
A A A
JAKARTA - PT Piranti Nusantara Teknologi (PT Piranusa) hari ini umumkan kerjasama dengan institusi Perguruan Tinggi di Indonesia dalam upaya mendukung kegiatan belajar mengajar serta meningkatkan kemampuan mahasiswa aristektur di bidang teknologi disain.

Mengawali kerja sama ini, Piranusa memberikan dukungan dalam bentuk Seminar, Kompetisi Gambar dan sejumlah Lisensi ZWCAD kepada tiga Perguruan Tinggi ternama, yaitu Jurusan Arsitektur Institut Teknologi Bandung (ITB), Universitas Bina Nusantara (Binus) dan Universitas Pelita Harapan (UPH).

Tiga Perguruan Tinggi ini menyambut baik untuk bekerja sama dengan perusahaan distributor resmi piranti lunak ZWCAD tersebut. Melalui kegiatan tersebut, ZWCAD Global melakukan upaya untuk mendukung Perguruan Tinggi di Indonesia dengan mendorong peningkatan kemahiran mereka melalui penciptaan disain yang lebih kreatif.

Seperti diketahui, persaingan dunia kerja kian hari kian kompetitif tidak terkecuali, dunia arsitektur. Bidang ini juga menuntut para calon arsitek memiliki keahlian tinggi dalam penggunaan beragam jenis disain piranti lunak (software design) diantaranya teknologi CAD, sehingga mampu meningkatkan proses penciptaan design kreatifnya.

Berangkat dari keinginan tersebut, seperti dikemukakan oleh Ir. Kho Sin Hien dari PIRANUSA yang mewakili ZWSOFT (perusahaan penyedia software CAD) di pasar Indonesia, pihaknya akan mulai melakukan kerjasama dengan tiga Perguruan Tinggi Jurusan Arsitektur.

"Melalui kerjasama ini kami berharap turut berpartisipasi aktif dalam mendukung kegiatan belajar mengajar serta meningkatkan kemampuan mahasiswa di bidang teknologi design CAD sekaligus membantu mencetak calon arsitek muda di Indonesia yang profesional dan mahir di bidangnya, ujarnya, di Jakarta, Rabu (10/8/2016).

Pada bulan Agustus, ZWSOFT ini resmi meluncurkan perangkat lunak CAD terbaru yaitu ZWCAD 2017. ZWCAD sendiri adalah solusi CAD dengan efisiensi biaya dan kehandalan baik untuk memenuhi kebutuhan dalam industri disain 2D/3D yang memerlukan ukuran, akurasi dan presisi.

ZWCAD hingga kini aktif digunakan di lebih dari 80 negara dan tercatat digunakan oleh lebih dari 800.000 pengguna.
(wbs)
Berita Terkait
ECS Ditunjuk sebagai...
ECS Ditunjuk sebagai Distributor Tunggal VMware by Broadcom di Indonesia
Dassault Systèmes Hadirkan...
Dassault Systèmes Hadirkan Software Modeling Solidworks 2022
Payroll Software Indonesia...
Payroll Software Indonesia Terbaik Talenta by Mekari
Bahayanya Pakai Software...
Bahayanya Pakai Software Bajakan
Semakin Canggih, PostgreSQL...
Semakin Canggih, PostgreSQL Usik Pasar Software Database Berbayar
Software AG Tawarkan...
Software AG Tawarkan Solusi Manajemen dan Pelatihan Dasar Gratis
Berita Terkini
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara Mengunci Aplikasi di HP Infinix, Penting Dipahami!
40 menit yang lalu
Cara Cek RAM di HP vivo,...
Cara Cek RAM di HP vivo, Pengguna Wajib Tahu!
1 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Oppo, Jangan Sampai Keliru!
1 jam yang lalu
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
7 jam yang lalu
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
10 jam yang lalu
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
11 jam yang lalu
Infografis
5 Calon Pengganti Paus...
5 Calon Pengganti Paus Fransiskus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved