Kiddle Sebuah Mesin Pencari untuk Anak-anak

Rabu, 02 Maret 2016 - 23:32 WIB
Kiddle Sebuah Mesin...
Kiddle Sebuah Mesin Pencari untuk Anak-anak
A A A
NEW YORK - Semakin canggihnya perkembangan teknologi, semakin khawatir pula bagi anak-anak yang semakin mudah mengakses internet. Namun kini telah hadir Kiddle, sebuah search engine atau mesin pencari yang dikhususkan untuk anak-anak.

Para orang tua yang khawatir dengan konten-konten negatif di internet, untuk membatasi anak ketika berselancar di internet, mesin pencari baru ini sangat aman diakses oleh anak di bawah umur.

Kiddle yang mendapat dukungan dari Google ini merupakan search dengan kemampuan menyaring konten yang tidak pantas untuk anak-anak. Misalnya mensturbasi, lesbian, gay, bunuh diri atau lainnya.

Dengan tampilan desain antar mukanya yang sangat menarik bagi anak-anak, mesin pencari ini menggunakan teknologi Safe Engine milik Google untuk menyaring konten-konten dewasa. Meski memiliki tampilan mirip Google dan menggunakan penyaring milik Google, namun mesin pencari ini bukanlah bagian dari Google.

Informasi yang ditampilkan pada hasil pencarian juga mirip dengan Google, di mana ada pilihan web, gambar, video, dan berita. Meskipun memasukkan kata kunci yang mengandung unsur negatif tidak akan muncul halamannya.

Untuk memperbanyak perbendaharaan kata pihak Kiddle menggundang pengguna untuk mengirimkan kata kunci tambahan. Tujuannya untuk memudahkan pemblokiran. Apalagi saat ini sedang marak dengan isu-isu LGBT.

Seperti diberitakan BBC, Rabu (2/3/2016), pihak Kiddle telah banyak menerima keluhan orang tua dan guru selama tes awal mesin pencari ini. Saat ini pihak kiddle telah melakukan pemblokiran seputar pendidikan seks.
(dol)
Berita Terkait
Antisipasi Hoaks dengan...
Antisipasi Hoaks dengan Memeriksa Fakta dan Berita di Internet
Berbekal eSIM Traveling...
Berbekal eSIM Traveling 5G, Liburan di Luar Negeri Makin Mudah Akses Internet
Menjaga Stabilitas Jaringan...
Menjaga Stabilitas Jaringan lewat Netmonk Internet Quality 
Serba 99 Ribu Ditambah...
Serba 99 Ribu Ditambah Cashback, Promo Kuota Internet Siap Diserbu di Aplikasi MotionPay!
Pemda Dinilai Bikin...
Pemda Dinilai Bikin Mahal Biaya Akses Internet di Indonesia
Apjatel Ungkap Penyebab...
Apjatel Ungkap Penyebab Tingginya Biaya Akses Internet di Daerah
Berita Terkini
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
5 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
12 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
13 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
14 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
1 hari yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
1 hari yang lalu
Infografis
Manfaat Susu untuk Sendi...
Manfaat Susu untuk Sendi dan Tulang yang Sering Diabaikan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved