Xiaomi Akan Pasarkan Ninebot Mini di Indonesia

Senin, 21 Desember 2015 - 00:46 WIB
Xiaomi Akan Pasarkan...
Xiaomi Akan Pasarkan Ninebot Mini di Indonesia
A A A
JAKARTA - Xiaomi untuk pertama kalinya membuka Mi Concept Store di Indonesia dengan menggandeng Erafone. Bukan hanya perangkat gadget yang di jual namun juga termasuk produk lainnya seperti skuter self-balancing Ninebot mini atau lebih sering dikenal hoverboard.

Menurut pihak Xiaomi pasar Ninebot mini di Indonesia memang cukup menjanjikan, karena masyarakatnya mulai mengikuti trend teknologi yang sedang populer di luar negeri. Ini yang menjadi salah satu alasan Xiaomi akan menghadirkan Ninebot Mini ke Indonesia.

Seperti diketahui trend hoverboarad di luar negeri memang sangat marak digunakan. Xiaomi akan menyasar anak remaja dalam mendulang pasar.

Ninebot Mini sudah pasti lebih mahal bila dibanding dari negara asalnya. Ninebot ini dapat menempuh jarak sejauh 30km hanya dalam sekali pengisian baterai. Pengisian baterai hingga penuh membutuhkan waktu selama 3 jam saja.

Ninebot Mini dapat melaju maksimal 16 kmh atau sekitar 10 mph memiliki ukuran yang kecil dan dapat masuk ke dalam bagasi mobil atau koper. Berat Ninebot Mini sendiri hanya sekitar 12kg. Xiaomi membanderol Ninebot ini sekitar USD315 atau sekitar Rp4,3 juta, seperti dikutip dari CNet.
(dol)
Berita Terkait
Xiaomi Store Hadir di...
Xiaomi Store Hadir di Mall Kota Kasablank
Sindo Digital Literacy...
Sindo Digital Literacy Gelar Workshop Bareng Xiaomi, Optimalkan Penggunaan Smartphone untuk Jadi Konten Kreator
Xiaomi Flagship Experience...
Xiaomi Flagship Experience Store Hadir di Erajaya Digital Complex PIK 2
Cara Cek HP Xiaomi Asli...
Cara Cek HP Xiaomi Asli atau Palsu biar Tidak Ketipu
Update Harga Terbaru...
Update Harga Terbaru HP Xiaomi September 2023, Banyak yang Turun Harga!
Ampuh dan Mudah! Cara...
Ampuh dan Mudah! Cara Mengatasi Ghost Touch di HP Xiaomi Tanpa Perlu ke Service Center
Berita Terkini
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
1 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
1 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
2 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
13 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
16 jam yang lalu
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
16 jam yang lalu
Infografis
7 Film Indonesia Terlaris,...
7 Film Indonesia Terlaris, Salah Satunya Film Jumbo
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved