Google Siap Kembali ke China

Sabtu, 05 September 2015 - 13:23 WIB
Google Siap Kembali...
Google Siap Kembali ke China
A A A
CALIFORNIA - Jika Anda membeli smartphone Android dari China, Anda pasti tidak akan menemukan layanan Google, karena adanya kekhawatiran atas serangan cyber dan pengawasan.

Google bukan satu-satunya perusahaan dari barat yang tidak ada di negara China. Facebook, Twitter, dan YouTube juga tidak beroperasi di China, hal ini menyebabkan warga China beralih ke alternatif lokal.

Seperti dilansir dari Ubergizmo, Sabtu, (5/9/2015), untuk dapat masuk ke negara ini, Google tampaknya mencoba untuk menggandeng mitra Android seperti Huawei agar dapat kembali masuk ke China.

Namun, yang menjadi masalah bahwa Google perlu meninggalkan aplikasi dari Google Play Store yang dianggap pemerintah China tidak pantas, sebuah aplikasi yang mungkin dianggap pemerintah China sesuatu yang buruk.

Bahkan, sebuah laporan dari informasi selanjutnya mencatat bahwa Google telah menyatakan ketersediaan mereka, dan mereka tidak memiliki rencana untuk menjual media lainnya seperti film atau buku, namun hanya aplikasi untuk saat ini.

Google pun menolak untuk mengomentari laporan tersebut untuk saat ini, meski dengan aplikasi yang disensor, kembali ke pasar China bisa memeberikan dampak sangat besar bagi perusahaan.
(izz)
Berita Terkait
Dunia Kerja Masa Depan...
Dunia Kerja Masa Depan Kian Menantang, HP Indonesia Gelar Edukasi STEM untuk Pelajar
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus,...
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus, Bukan untuk Tim Mendang Mending
Microsoft Jadi Pembeli...
Microsoft Jadi Pembeli Potensial Discord Inc
Google.org Umumkan Pendanaan...
Google.org Umumkan Pendanaan Edukasi AI dan Ketahanan Pangan untuk 6 juta Orang di Asia Tenggara
Komdigi dan Google Luncurkan...
Komdigi dan Google Luncurkan Google Play Protect untuk Keamanan Digital
Milad 9 Tahun Berkarya,...
Milad 9 Tahun Berkarya, KHALIFA Canangkan #BangkitBersamaCorona
Berita Terkini
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
5 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
5 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
6 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
17 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
20 jam yang lalu
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
20 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved